Iklan

Saturday, 5 March 2016

--MALAM KELAM--

"MALAM KELAM"
Aku tak kuat hidup seperti ini.
Aku ingin esok hari adalah hari penghakiman.
Aku tak kuat melihat wajah-wajah yang menyeringai dimalam hari.
Meski itu diluar jendela,tetap saja membuat ku takut bila tak sengaja terlihat.
Terkadang dia juga mengetuk jendela ku dan menulis kan kata-kata mengancam dengan darah segar di jendela ku.
Padahal aku sudah membuang mayat mereka,tapi tetap saja mereka kembali tiap tengah malam.
Kuharap hari ini adalah hari terakhir aku hidup.

No comments:

Post a Comment